Rekomendasi Wisata di Kalimantan Wajib Dicoba

 
 
Rekomendasi Wisata di Kalimantan yang Wajib Dicoba – Wisata di Kalimantan Indonesia merupakan salah satu negara dengan keanekaragaman wisata alam yang sangat menakjubkan.
Nah, di sini telah dirangkum 5 tempat rekreasi libur sekolah yang cocok untuk para siswa melepas penatnya di Kalimantan Selatan. Mau tahu apa saja? Ayo baca sampai habis ya.
 
1. Matang Kaladan
 
Anak gunung tentu tahu nih objek wisata yang satu ini. Tempat yang menyajikan keindahan pemandangan yang membuat mata tak berkedip tentu ada di Matang Kaladan.
 
Matang Kaladan adalah objek wisata yang berada di Desa Tiwingan Lama, Kecamatan Aranio. Di sini waisatawan disuguhi pemandangan alam yang luar bisa indah layaknya Raja Ampat yang terdapat pulau-pulau kecil. Berhubung lokasi wisata ada di puncak wisatawan dapat menggunakan jasa ojek mulai dari Rp15.000 sampai Rp20.000.
 
 
2. Pulau Kembang
 
 Tetapi bener gak sih ya kalau Pulau Kembang ini dipenuhi oleh bunga yang bermekaran ? Sayang sekali, bukan bunga yang terlihat tetapi berbagai macam kera yang memenuhi tempat ini, bagimana menakjubkan bukan.
 
Pulau Kembang berada di Desa Alalak, Kabupaten Barito Kuala. Saat di Pulau Kembang wisatawan akan berjumpa dengan monyet, ada yang baik dan ada juga yang usil. Untuk dapat sampai ke Pulau Kembang perlu perjalanan menggunakan perahu.
 
3. Taman Hutan Raya Sultan Adam
 
Bagi kalian yang ingin bermalam di sekitar daerah ini ada juga penginapannya.
 
Bagi anak hutan pasti tidak ingin ketinggalan melewati objek wisata yang satu ini. Taman yang berada di area hutan dan perbukitan merupakan kesenangan bagi kaum pengelana yang sering bepergian ke daerah perbukitan. Tidak hanya itu, taman ini juga menunjang berbagai kegiatan belajar dan ekosistem ada edukasi, penelitian, sosial dan budaya.
 
Berbagai daya tarik dimiliki oleh pantai ini yang membuat anda tidak ingin meninggalkannya.
 
5. Pantai Takisung
 
Pantai Takisung buka 24 jam dan harga untuk tiket masuknya murah mulai dari Rp5.000.